Pages

Minggu, 25 Desember 2011

Komponen JDK (Java Development Kit)


Java/Standard Development Kit (JDK/SDK) merupakan tools utama bagi programmer untuk membuat dan menjalankan java. 

Komponen JDK :

  • Kompilator (javac)
Bertugas untuk melaksanakan kompilasi
*.java menjadi *.class
Syntax umum : javac nama.java
  • Interpreter (java)
Bertugas untuk menjalankan bytecode (*.class)
Syntax umum : java nama.class
  • Applet Viewer
Digunakan untuk menjalanakan applet viewer, namun sekarang sudah digantikan browser.
Syntax umum : appletviewer nama.html
  • Java Debugger
Bertugas untuk melakukan debugging aplikasi java.
Syntax umum : jdb option
  • Java Class File Diassembler (javap)
Bertugas membuat daftar method dan attribute public dari suatu kelas.
Syntax : javap namaKelas
  • Java Header and Stub Generator
Bertugas menerjemahkan bahasa yang ditulis dalam bahasa java menjadi bahasa C.
Syntax umum : javah namaKelas
  • Java Documentation Generator
Menampilkan pustaka kelas, interface, constructor, dan method standard yang telah dibuat vendor.
Dari hasil instalasi, dokumentasi ini dapat dilihat di pada  C:\java\docs\api\index.html atau
C:\Program Files\NetBeans3.6\docs\junit\index.html
  • Source Code Java API
Source code ini dapat diperoleh dari file src.zip.

0 komentar:

Posting Komentar